Produk Katalog Kusen pintu utama double, daun ganda & kupu tarung by pitujepara.com
Pintu utama merupakan salah satu elemen penting dalam sebuah hunian. Sebagai pintu pertama yang menyambut tamu dan penghuni, pemilihan pintu utama yang tepat menjadi faktor penting dalam menciptakan kesan yang indah dan menyenangkan bagi rumah Anda. Salah satu jenis pintu utama yang sering dipilih dengan pertimbangan estetika dan kekuatan adalah pintu utama 2 daun dengan bahan kayu solid. Kami menyajikan berbagai pilihan model dan desain yang dapat sesuai dengan berbagai gaya desain rumah Anda.
Gaya minimalis menjadi favorit bagi banyak orang yang mengutamakan kesederhanaan dan ketegasan desain. Pintu utama double kayu solid dengan gaya minimalis menawarkan kesan yang simpel namun tetap elegan. Desainnya yang bersih dan tanpa hiasan yang berlebihan membuat pintu ini cocok untuk rumah dengan gaya modern minimalis. Warna kayu alami pada pintu ini memberikan sentuhan kehangatan yang menyatu harmonis dengan desain interior rumah.
Jika Anda menginginkan kesan artistik dan mewah pada pintu utama, pintu double kayu solid dengan ukiran tangan adalah pilihan yang tepat. Pintu ini dibuat dengan seni dan keahlian tangan para pengrajin kayu yang berpengalaman, sehingga menghasilkan detail ukiran yang cantik dan eksklusif. Desain ukiran pada pintu ini dapat disesuaikan dengan preferensi Anda, sehingga Anda dapat memiliki pintu utama yang unik dan menarik perhatian.
Jika rumah Anda memiliki gaya klasik atau mewah, Dengan gaya desain klasik mewah ini akan melengkapi nuansa rumah Anda secara sempurna. Kombinasi kayu solid dengan aksen-aksen ornamen klasik pada pintu ini menciptakan kesan yang anggun dan megah. Pintu utama ini menjadi pilihan ideal untuk rumah-rumah bergaya klasik atau mewah yang mengutamakan kemewahan dan keindahan.
Jika Anda menginginkan privasi yang lebih tinggi dan kesan yang kokoh pada pintu utama, pintu double kayu solid tanpa jendela adalah pilihan yang tepat. Dengan desain yang massif dan kokoh, pintu ini memberikan keamanan ekstra bagi rumah Anda. Tanpa jendela, pintu ini juga memberikan kesan elegan dan minimalis.
Untuk Anda yang menginginkan sedikit cahaya masuk ke ruang tamu atau area depan rumah, penggabungan pintu dengan jendela single adalah solusi yang ideal. Jendela single pada pintu ini memberikan akses cahaya alami dan memberikan pandangan ke luar tanpa mengurangi kesan solid dari pintu kayu.
Jika Anda menginginkan lebih banyak cahaya masuk ke dalam rumah Anda, pintu utama dengan jendela ganda adalah opsi yang sempurna. Dengan dua jendela besar yang terletak pada pintu ini, ruangan dalam rumah akan terang benderang ketika pintu utama dibuka. Selain itu, jendela ganda ini juga menambahkan sentuhan estetika yang menawan pada pintu utama Anda.
Produk pintu rumah yang kami tawarkan memiliki beragam pilihan gaya dan desain yang dapat disesuaikan dengan preferensi dan gaya desain rumah Anda. Dari gaya minimalis hingga klasik mewah, setiap produk pintu di produksi dengan teliti oleh para pengrajin kayu berpengalaman, sehingga menghasilkan pintu utama berkualitas dan awet baik dari segi bahan utama, kualitas kontruksi dan kerapihan pengerjaan. Dengan memilih pintu utama double dari Pintujepara.com, Anda tidak hanya mendapatkan produk yang kokoh dan tahan lama, tetapi juga menambahkan keindahan serta cirri khas dan karakter pada hunian Anda.
Produk catalog lengkap pintu utama double produksi pintujepara.com silahkan lihat di bawah ini
kusen pintu kupu tarung jati jepara desain klasik motif arabian panel yang cocok di gunakan dengan rumah bergaya arsitektur klasik modern ala timur tengah, musholla maupun pintu masjid agar lebih menarik dan berkarakter, produk Pintu jati kupu tarung panel solid arabian pattern style PJ-190 di buat secara handmade oleh tukang ahli spesialis pintu jepara sehingga… selengkapnya
Rp 86.950.000Kusen pintu utama kupu tarung bahan kayu jati jepara desain ukir bertema kolonial antik yang dapat di aplikasikan pada rumah bergaya klasik dan modern agar semakin meranrik dan berkarakter, produk Pintu rumah ukir jepara kayu jati klasik kolonial 2 daun PJ-189 tak hanya dapat berfungsi sebgai pengaman namun dapat menjadi sebuah ciri dan karakter rumah… selengkapnya
Rp 46.250.000Pintu utama kupu tarung kayu jati jepara desain klasik panel bahan solid finishing melamine, dengan penggabungan daun ganda pada pintu depan rumah dapat memberikan akses yang lebih luas sehingga memudahkan untuk keluar masuk barang besar, produk Pintu double kayu jati solid panel klasik PJ-187 di buat secara handmade dengan sangat detail dan teliti sehingga hasil… selengkapnya
Rp 37.550.000Pintu utama ukir jepara klasik mewah finishing cat duco bahan kayu mahoni solid oven, desain klasik eropa cocok untuk rumah bergaya arsitektur modern klasik masakini, produk kusen pintu rumah klasik ukir mewah double cat duco PJ-182 ini di buat secara handmade oleh tukang ahli spesialid di bidangnya sehingga hasilnya sangat maksimal, bahan kayu terbaik, kontruksi… selengkapnya
Rp 58.900.000Kusen pintu double kayu solid mahoni finishing cat duco dengan 2 daun opening kupu tarung, produk Pintu rumah ukir mewah klasik cat duco kupu tarung PJ-181 di buat menggunakan bahan kayu solid mahoni oven sangat kuat dan awet, dapat di gunakan sebagai pintu utama pada rumah bergaya klasik mewah modern. Cara Order Pintu rumah ukir… selengkapnya
Rp 41.950.000Kusen pintu utama rumah mewah bergaya klasik dengan penggabungan 2 daun pintu opening kupu tarung finishing cat duco metode semprot dan perpaduan warna cream kalem serta gold mewah pada ornamen ukirnya, produk Kusen pintu ukir mewah klasik cat duco cream 2 daun PJ-180 cocok di gunakan sebgai pintu utama agar rumah semakin mewah dan bercirikhas…. selengkapnya
Rp 29.750.000Kusen pintu utama ukiran klasik modern mewah finishing cat duco dengan penggabungan daun ganda serta opening kupu tarung, terbuat dari bahan utama kayu solid mahoni oven sehingga produk Pintu ukir jepara cat duco mewah kupu tarung PJ-179 ini sangat awet dan dapat di gunakan untuk waktu lama. Cara Order Pintu ukir jepara cat duco mewah… selengkapnya
Rp 33.450.000Kusen pintu rumah finishing cat duco putih dengan penggabungan daun double dan jendela kanan kiri bergaya klasik american style yang sedang populer saat ini, produk Pintu utama cat duco daun doubel 2 jendela PJ-178 satu ini dapat di gunakan sebgai pintu utama, pintu balkon maupun pintu halaman belakang pada rumah bergaya arsitektur klasik modern saat… selengkapnya
Rp 28.650.000Kusen pintu rumah kupu tarung minimalis kayu jati jepara desain simple elegan garis, produk Pintu utama minimalis kayu jati daun ganda PJ-177 sangat cocok di gunakan sebagai pintu utama rumah bergaya minimalis modern dan kontemporer, dengan sistem opening swing daun ganda membuat akses ke dalam rumah menjadi lebih lega dan memudahkan jika hendak memasukkan barang… selengkapnya
Rp 27.850.000Kusen pintu utama dengan penggabungan 2 daun opening kupu tarung serta jendela kanan kiri serta bagian atas, kaca jendela model patri klasik dan mewah, produk Pintu depan rumah jati klasik 2 daun jendela ganda PJ-176 terbuat dari bahan kayu solid jati oleh tukang ahli sehingga haslinya sangat baik dan awet. Cara Order Pintu depan rumah… selengkapnya
Rp 56.000.000Kusen pintu jepara minimalis dengan sentuhan finishing antik warna gelap dan coating doff sangat cocok untuk rumah yang bergaya minimalis modern kontemporer dengan sentuhan ketegasan dan elegan, produk Pintu rumah minimalis jati finishing antik 2 daun PJ-162 dapat di gunakan sebgai pintu utama karena memiliki 2 daun dengan sistem opening swing kupu tarung sehingga memudahkan… selengkapnya
Rp 28.900.000Pintu rumah kayu jati jepara desain klasik dengan 2 daun sistem opening swing kupu tarung dapat di gunakan sebagai pintu utama aagar akses keluar masuk lebihlega dan juga indah serta berkarakter saat di lihat, produk Kusen Pintu klasik daun double kayu jati jepara PJ-161 memakai bahan kayu jati terbaik dan sudah ful treathment mulai dari… selengkapnya
Rp 32.500.000Buka jam 08.00 s/d jam 21.00 , Jumat tutup
Jl. paving Ds. Petekeyan 12/03 Kec Tahunan Kab Jepara Jawa Tengah (59423)Selamat datang kembali, silahkan login ke akun Anda.
Belum menjadi member? Daftar